Sejarah Komputer Generasi pertama


Ini adalah komputer generasi pertama yang diberi nama Univac-1, komputer ini masih belum memiliki OS yang menampilkan interface secara keseluruhan, atau dalam arti lain komputer ini masih menggunakan perintah comand prom untuk melaksanakan berbagai perintah. karena masih sangat sederhana dan membutuhkan banyak energi yg disebabkan masih belum menggunakan mikro procesor. mungkin bisa saya ringkas seperti dibawah ini :

Ciri-ciri komputer generasi pertama adalah sebagai berikut :
Menggunakan vacum tube,
Memiliki memory yang sangat rendah,
Ukurannya sangat besar,
Membutuhkan panas yang sangat tinggi,
Kecepatan pengolahan data sangatlah lambat.

Contoh komputer generasi pertama ini adalah UNIVAC 1, SEAD, G 15, SWAC, UNIAC 1.

(Bid.Media by: miftah)

0 komentar:

Acacia Science Brawijaya.